Kirab HUT Kirab HUT Kabupaten Grobogan kali itu amat ramai dikunjungi oleh para warga sekitar. Oleh karena perhelatan akbar yang dibuka untuk umum, tentu saja tidak ada tiket masuk untuk bisa menikmati meriahnya hiburan kali ini. Bupati Grobogan Meski begitu, aneka suguhan menarik sudah menanti kamu yang pada ingin menyaksikan perayaan salah satu kabupaten di Jawa Tengah tersebut. Tetua adat Kirab ini dimulai dari arak-arakan para petinggi dan tetua kabupaten menuju pendopo kabupaten yang mana langsung berjalan kaki menuju alun-alun sebagai pusat dari perayaan. Ada banyak sekali ‘persembahan’ dari hasil pertanian yang dibentuk gunungan. Nantinya gunungan tersebut diperebutkan oleh para warga setelah selesai acara tentunya. Gunungan hasil panen Selain dari gunungan, acara tersebut juga memunculkan banyak banget tumpeng nasi kuning yang dihias sedemikian cantik sebagai simbol perwakilan dari beberapa daerah kecamatan atau instansi. Tumpeng tersebut nantinya juga dimakan semua, nggak